Haii Haiii Haiii, Selamat Malam, Apa kabar kalian semua ? Semoga kalian dalam keadaan sehat semuaa :) Amiin,...
Ini artikel ke 2 mimin di hari ini yeee :D Moga-moga aja mimin lebih rajin nulis artikel lagi yaa :) HeheheNah, pada artikel kali ini mimin mau membahas tentang JINGLING atau Auto Visitor yang sering terjadi pada blog. Mimin juga mau ngebahas cara mengatasinya.
Sebelumnya, mari mengetahui apa itu Jingling atau Auto Visitor.
Jingling adalah sebuah software yang bisa mendatangkan visitor secara drastis dalam waktu sekejap, namun sayang visitor tersebut adalah cuma bot bukan manusia, Seorang blogger pada umumnya mengambil jalan pintas mendatangkan visitor menggunakan software jingling ini karena mereka ingin blognya banyak visitor dan ramai pengunjung namun sama saja itu membohongi diri sendiri.
Jingling juga sebuah software buatan orang china,software ini bekerja otomatis ketika kita menggunakannya dengan cara mengumpulkan semua IP negara dan di pekerjakanlah untuk menjadi visitor,kurang lebih seperti itu.
Jingling biasanya dilakukan oleh seorang blogger yang ingin mendapatkan visitor secara instan dan untuk mencurangi blog lain dengan cara melakukan auto visitor terhadap blog tersebut namun dengan begitu orang tersebut bisa dianggap orang yang licik dan tidak bertanggung jawab atas perbuatan yang dilakukannya.
Nah itu dia pengertian dari jingling. Lalu bagaimana cara mengatasinya agar blog kalian tidak terkena jingling ? Yuk, Langsung aja kita pahami dan terapkan caranya berikut ini:
1. Anda masuk pada akun blogger anda
2. Pada Dashboard blogger, Anda masuk ke "Setelan" lalu > "Preferensi penelusuran" dan disana terdapat robots.txt klik "Edit" untuk mensetting robots.txt tersebut.
2. Pada Dashboard blogger, Anda masuk ke "Setelan" lalu > "Preferensi penelusuran" dan disana terdapat robots.txt klik "Edit" untuk mensetting robots.txt tersebut.
3. Dan anda Copy paste setelan robot.txt di bawah ini ke robots.txt tadi:
User-agent: Mediapartners-Google
Disallow:
User-agent: Googlebot
Allow: /
Disallow: /search
User-agent: *
Disallow:
Sitemap: http://www.sigege.tk/feeds/posts/default?orderby=UPDATED
5. Klik Simpan Perubahan Dan Aktifkan Konten robots.txt Dan SELESAI ^_^
Maksud dari Robots.txt tersebut
User-agent: Googlebot
Allow: /
Ini artinya cuma robot google saja yang bisa merayapi blog anda seluruhnya
User-agent: *
Disallow: /
Mencegah dan membatasi semua robot perayap (bot) lain untuk mengakses blog anda kecuali google saja.
Okey, Jadi begitu caranya untuk mengatasi Jingling atau Auto Visitor, Semuga Blog kalian akan tetap aman :D
Sampai ketemu di artikel selanjutnya yaaa...
Setelah membaca artikel ini silahkan baca juga artikel Mengenal Lebih Dalam Siapa BILL GATES & Rahasia Cara Belajar Internet Mudah dan Cepat